Detail Produk
Pensil Warna Greebel 7012 CC Isi 12 Warna Classic Color / Color Pencil
- Isi 12 Warna [classic color]
- Pensil warna classic berbentuk hexagonal seperti pensil pada umumnya.
- Lead pensil kokoh (2.8mm ), tidak mudah patah dan telah lulus uji toksisitas ( non toxic formula ) sehingga aman digunakan oleh anak-anak.
- Untuk mendapat warna yang cerah dan pekat cukup ditekan saat mewarnai.
- Media yang digunakan selain kertas ialah kanvas,kayu / stik es krim.
- Pensil warna tidak boleh diraut terlalu runcing karena bila terlalu runcing maka akan remuk / patah dibagian tengah lead yang diraut.
- Cara mewarnai yang benar dengan pensil warna adalah dengan tidak menarik garis warna panjang- panjang, cukup dengan garis pendek-pendek atau melingkar seperti membuat bulatan.
Keunggulan Produk
- Warna Cerah:
- Pensil warna Greebel 7012 memiliki pigmen yang kuat, menghasilkan warna yang cerah dan konsisten.
- Mudah Diasah:
- Kayu berkualitas membuat pensil mudah diraut tanpa mudah patah.
- Aman Digunakan:
- Bebas dari bahan kimia berbahaya sehingga aman untuk anak-anak maupun dewasa.
- Serbaguna:
- Cocok untuk menggambar, mewarnai buku, atau menciptakan karya seni.
- Desain Ergonomis:
- Berbentuk hexagonal sehingga nyaman digenggam dan tidak mudah tergelincir dari tangan.
Kegunaan
- Cocok untuk pelajar, seniman, dan hobi mewarnai.
- Ideal untuk penggunaan di sekolah, rumah, atau untuk kegiatan seni.
Tips Perawatan
- Simpan pensil di tempat kering untuk menghindari kerusakan kayu.
- Gunakan rautan pensil berkualitas untuk menjaga keutuhan inti pensil.



